Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2016

Fenomena Is You

Masih ingatkah kamu tentang gerhana bulan Penumbra yang terjadi pada 23 Maret 2016 lalu? Atau tentang Blue Moon yang diperkirakan akan muncul pada 21 Mei 2016 mendatang. Selain itu juga ada Hello Matahari, Crop Circle, Api Abadi di Jawa Tengah, Salju Abadi di Jayawijaya, Seruling Laut di pantai Klayar dan banyak lainnya. Inilah yang disebut dengan fenomena kawan. Fenomena secara harfiah  merupakan   hal-hal yang dapat disaksikan dengan pancaindra dan dapat diterangkan serta dinilai secara ilmiah seperti fenomena alam yang pernah terjadi di Indonesia.  Fenomena juga dapat diartikan sebagai sesuatu yang  luar biasa  sesuai dengan fakta dan kenyataan. Dan taukah kamu, apa pula yang dimaksud dengan fenomena sosial? Fenomena sosial   dapat didefenisikan sebagai   kondisi dimana kita menganggap segala hal yang kita alami dan jalani adalah sebuah kebenaran absolut. Padahal sebenarnya, hal itu hanyalah sebuah kebenaran semu yang dibuat melalui simulasi simbol-simbol, kode-kode yang di